Senin, 13 Februari 2012

Sambal Goreng Ati,Makanan Khas Sunda

Makanan Khas Sunda,Sambel Goreng Ati
Ternyata makanan khas Sunda zaman dulu memiliki Rasa pedasnya dominan.Bisa dikatan hampir di setiap masakan baik sayur maupun olahan lainnnya selalu manggunakan cabai sebagai bumbu utama. Kalau pun tidak memakai bumbu pedas, pastilah ada sambal yang dihidangkan bersama lalapan segar.Sepertinya kurang lengkap jika makan tanpa ada sambal yang tersedia dalam sebuah Hidangan.
Dalam dunia kuliner sunda varian sambel sangat beraneka ragam.jumlahnya bisa

Read more ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar